Siapa yang belum tahu disqus? discus adalah suatu layanan sistem komentar berjaringan di internet. layanan komentar ini bisa diintegrasikan di Blogspot, Wordpress dan Tumblr, mungkin kalian juga pernah melihat komentar di blog dan terdapat tulisan discus, jika ingin berkomentar kamu bisa buat akun disqus terlebih dahulu atau bisa login via facebook, twitter, dan Google+.
Sesuai judul diatas kita akan membahas bagaimana caranya memasang komentar disqus pada blog, pemasangan komentar disqus pada blog bisa dibilang sangat mudah, tidak perlu copy paste html.
Oke, kita langsung ke intinya, disini layanan blog yang saya gunakan adalah Blogger, berikut adalah tutorialnya :
- untuk langkah pertama silahkan buat dulu akun disqus di https://disqus.com/admin/signup/
- setelah langkah pertama selesai selanjutnya buka https://disqus.com/admin/create/
Site Name : isi Site Name dengan URL Blog-mu
Choose your unique Disqus URL : buat URL unik disqus, seperti namablogmu.discus.com
Category : pilih kategori sesuai blogmu
3. Pilih apakah blogmu blog pribadi atau komunitas, organisasi dan semacamnya.
4. isikan berapa blog yang kamu kelola, klik "next"
5. pilih berapa rata-rata pengunjung blogmu dalam sehari, klik "finish"
6. pilih logo Blogger
7. Klik "Add farracom.blogspot.co.id to my Blogger site"
8. Klik "menambah widget"
9. Kamu akan dialihkan ke Tata letak di dasbor blogger, lihat yang terlingkar merah, itu tanda bahwa komentar disqus berhasil dipasang.
10. langkah terakhir sekarang kamu cek blogmu
Secara otomatis komentar bawaan blogger hilang dan tergantikan dengan komentar disqus, tapi dalam beberapa kasus, komentar blogger tetap ada berada dibawah komentar disqus.
Selamat mencoba, jangan lupa tinggalkan komentar jika tutorialnya berhasil. .
Selamat mencoba, jangan lupa tinggalkan komentar jika tutorialnya berhasil. .
2 Komentar untuk " CARA MEMASANG KOMENTAR DISQUS PADA BLOG "
thank infonya gan sangat bermanfaat
thanks infonya Makasih Kunjungi kami
• berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan sopan.
• dilarang berkomentar berbau pornografi, sara dan semacamnya.
• dilarang komentar spam.