Dalam beberapa kasus, kebanyakan fitur penghasilan ini tidak muncul pada dasbor blogger kita, hal ini karena settingan bahasa dan pemformatan blogger kita belum diubah.
cukup beberapa langkah untuk merubahnya :
1. masuk ke dasbor blogger, klik 'setelan', pilih 'Bahasa dan Pemformatan'.
ubah Bahasa menjadi 'Inggris (Amerika Serikat) - English (United States)', kemudian refresh dasbor bloggermu, dan tab Penghasilan sudah aktif, sekarang kamu bisa daftar Google Adsense lewat dasbor blogmu.
0 Komentar untuk " CARA MENAMPILKAN FITUR PENGHASILAN PADA BLOG "
• berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan sopan.
• dilarang berkomentar berbau pornografi, sara dan semacamnya.
• dilarang komentar spam.